DEKHE PUSAT ARTIKEL TENTANG KESEHATAN

Senin, 15 April 2013

PESTISIDA ORGANIK SUPER GLIO

SUPER GLIO ( FUNGISIDA ORGANIK SUPER )


SUPER GLIO merupakan pestisida biologi yang mengandung bahan aktif :
  • Gliocladium sp
  • Trichoderma sp
Gliocladium sp. berfungsi sebagai, parasitisme, kompetisi, dan antibiosis yang  dapat memproduksi gliovirin dan viridin yang merupakan antibiotik yang bersifat fungistatik. Gliovirin merupakan senyawa yang dapat menghambat pertumbuhan beberapa jamur patogen dan bakteri.

Trichoderma sp mampu menghasilkan sejumlah enzim ekstraseluler beta (1,3) glukonase dan kitinase yang dapat melarutkan dinding sel patogen. Selain menghasilkan enzym, Trichoderma sp juga menghasilkan toksin yang dapat menyerang dan menghancurkan propagul yang berisi spora-spora patogen disekitarnya Juga berfungsi sebagai penghasil antibiotik gliotoksin dan viridin yang dapat melindungi bibit tanaman dari serangan penyakit rebah kecambah.

Penyakit  sasaran :
  • Layu Fusarium pada tanaman cabai, melon, Panili
  • Akar putih (Rigidoporus lignosus) pada karet
  • Ganoderma sp pada Karet dan sawit
  • Phytopthora sp pada panili dan kakao
  • Jenis tanaman : Padi, Cabai, Tomat, Melon, Holtikultura

Kemasan : 100 gram
Harga : 30.000 +  biaya pengiriman
Hub. 0852 270 222 30